Skip to content
Home » Info Terbaru » Daftar Hp Samsung Keluaran Terbaru (Resmi Indonesia)

Daftar Hp Samsung Keluaran Terbaru (Resmi Indonesia)

Hp Samsung Keluaran Terbaru – Vendor-vendor hp besar dunia berlomba-lomba mengeluarkan hp terbaru di tahun 2021. Sebagai vendor besar hp di dunia, Samsung kerap mengeluarkan produk terbaru mereka setiap tahun. Untuk tahun 2021, hp Samsung keluaran terbaru ada banyak, mulai dari kelas entry hingga flagship. Samsung menawarkan berbagai fitur dan performa sesuai kelasnya. Mulai dari kelas entri yang dikeluarkan Samsung mulai dari harga Rp 1 jutaan hingga kelas flagshipnya di kisaran harga Rp 14 jutaan.

hp samsung keluaran terbaru 2019

Daftar Hp Samsung Terbaru Harga 1 Jutaan

Untuk kelas entry-level, Samsung mengeluarkan hp terbaru yakni Samsung seri M dan A yang diluncurkan di Indonesia. Samsung seri M dan A didapuk jadi hp Samsung keluaran terbaru untuk segmen ini. Dari segi harga memang murah, namun spesifikasi yang diberikan “gak murahan.” Berikut ini rekomendasi hp Samsung keluaran baru di harga 1 jutaan.

1. Samsung Galaxy A2 Core

Harga Terbaru: Rp 1 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A2 Core

  • Processor : Exynos 7870 Octa Core up to 1.6 GHz
  • RAM : 1GB
  • Memori Internal : 8 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 256 GB
  • Kamera Depan : 5MP F2.2
  • Kamera Belakang : 5MP F1.9
  • Layar : TFT LCD, 5.0 inci qHD 960 x 540 piksel
  • Baterai : 2600 mAh
  • Port Charging : Micro USB 2.0.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a2 core

Samsung Galaxy A2 Core adalah hp Samsung keluaran terbaru dengan harga paling murah. Hp ini dijual dengan harga 1 jutaan sehingga cocok untuk pemula. Hp Samsung baru ini didukung oleh sistem operasi Android Go yang lebih ringan dibanding Android standar. Saking ringannya, hp ini bisa berjalan mulus meski hanya dibekali RAM 1GB dan memori internal 8GB.

2. Samsung Galaxy M10

Harga Terbaru: Rp 1.5 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy M10

  • Processor : Exynos 7870 Octa Core up to 1.6 GHz
  • RAM : 2GB
  • Memori Internal : 16 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 5MP F2.0
  • Kamera Belakang : 13MP F1.9 + 5MP F2.2
  • Layar : TFT LCD, 6.2 inci HD+ 1520 x 720 piksel
  • Baterai : 3400 mAh
  • Port Charging : Micro USB 2.0.

hp samsung keluaran terbaru galaxy m10

Berbeda dari seri A, Samsung Galaxy seri M terbaru punya spesifikasi sedikit lebih tinggi. Hp Samsung keluaran terbaru seri M ini hanya bisa dibeli secara online. Sistem UI yang digunakan Samsung Galaxy M10 masih menggunakan Android versi lama, bukan One UI terbaru. Performa hp ini cukup kencang dan efisien, apalagi dengan baterai cukup besar.

3. Samsung Galaxy A10s

Harga Terbaru: Rp 1.9 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A10s

  • Processor : Mediatek Helio P22 Octa Core up to 2.0 GHz
  • RAM : 2GB
  • Memori Internal : 32 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 256 GB
  • Kamera Depan : 8MP F2.0
  • Kamera Belakang : 13MP F1.8 + 2MP F2.4
  • Layar : IPS LCD, 6.2 inci HD+ 1520 x 720 piksel
  • Baterai : 4000 mAh
  • Port Charging : Micro USB 2.0.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a10s

Beberapa bulan setelah meluncurkan Samsung Galaxy A10, Samsung kembali merilis hp keluaran baru mereka dari seri A10, yaitu Samsung Galaxy A10s. Harga hp Samsung keluaran terbaru ini sedikit lebih mahal dibanding A10 karena punya spesifikasi lebih tinggi. Samsung keluaran terbaru 2021 ini ditenagai processor Mediatek Helio P22 lebih kencang, kapasitas RAM dan memori internal besar, dan spesifikasi kamera lebih tinggi.

Daftar Hp Samsung Terbaru Harga 2 Jutaan

Untuk segmen menengah ke bawah, hp keluaran terbaru Samsung yang ditawarkan dari seri A dan M. Hp Samsung keluaran terbaru di harga 2 jutaan punya spesifikasi cukup kompetitif dengan merk lain. Berikut daftar hp Samsung keluaran baru dengan harga di bawah 3 jutaan.

1. Samsung Galaxy A20s

Harga Terbaru: Rp 2.5 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A20s

  • Processor : Snapdragon 450 Octa Core up to 1.8 GHz
  • RAM : 3GB
  • Memori Internal : 32 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 8MP F2.0
  • Kamera Belakang : 13MP F1.8 + 8MP F2.2 + 5MP F2.2
  • Layar : IPS LCD, 6.5 inci HD+ 1560 x 720 piksel
  • Baterai : 4000 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a20s

Hp Samsung keluaran baru berikut ini adalah versi terbaru dari Samsung A20. Dibanding pendahulunya, Samsung A20s punya spesifikasi lebih tinggi. Hp Samsung ini punya 3 kamera belakang, lebih banyak dari sebelumnya. Dari sektor performa pun sedikit lebih baik karena processor Snapdragon 450, RAM 3GB, dan memori internal 32 GB.

2. Samsung Galaxy M20

Harga Terbaru: Rp 2.6 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy M20

  • Processor : Exynos 7904 Octa Core up to 1.8 GHz
  • RAM : 3GB
  • Memori Internal : 32 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 8MP F2.0
  • Kamera Belakang : 13MP F1.9 + 5MP F2.2
  • Layar : PLS TFT, 6.3 inci Full HD+ 2340 x 1080 piksel
  • Baterai : 5000 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy m20

Hp Samsung keluaran terbaru berikut ini punya spesifikasi lebih tinggi dibanding M10. Kelebihan utama Samsung Galaxy M20 ada di performa yang ditunjang processor Exynos 7904 terbaru, RAM besar, dan kapasitas baterai besar 5000 mAh. Untuk dipakai gaming, hp Samsung 2 jutaan ini cukup memuaskan. Di samping itu, spesifikasi desain dan layar kompetitif dengan hp di harga 2 jutaan lainnya.

Daftar Hp Samsung Terbaru Harga 3 Jutaan

Hp Samsung terbaru di harga 3 jutaan cukup banyak. Dari segi spesifikasi cukup memuaskan dan bersaing dengan merk hp lain. Samsung harga 3 jutaan ada cukup banyak. Hp yang bisa kamu beli dengan harga 3 jutaan ini ada dari seri A dan M.

1. Samsung Galaxy A30s

Harga Terbaru: Rp 3.3 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A30s

  • Processor : Exynos 7904 Octa Core up to 1.8 GHz
  • RAM : 4GB
  • Memori Internal : 64 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 16MP F2.0
  • Kamera Belakang : 25MP F1.7 + 8MP F2.2 + 5MP F2.2
  • Layar : Super AMOLED, 6.4 inci HD+ 1560 x 720 piksel
  • Baterai : 4000 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a30s

Hp keluaran terbaru dari Samsung berikutnya adalah Samsung Galaxy A30s. Hp penerus dari seri A30 ini punya kamera lebih banyak, baterai besar, dan performa kencang. Namun resolusi layarnya lebih rendah dibanding A30 meski tetap menggunakan panel Super AMOLED.

2. Samsung Galaxy M30

Harga Terbaru: Rp 3.4 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy M30

  • Processor : Exynos 7904 Octa Core up to 1.8 GHz
  • RAM : 4GB
  • Memori Internal : 64 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 16MP F2.0
  • Kamera Belakang : 13MP F1.9 + 5MP F2.2 + 5MP F2.2
  • Layar : Super AMOLED, 6.4 inci Full HD+ 2340 x 1080 piksel
  • Baterai : 5000 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy m30

Dibanding Samsung Galaxy M20, Galaxy M30 punya spesifikasi kamera lebih tinggi. Hp Samsung terbaru ini punya 3 kamera belakang dan resolusi kamera depan lebih besar. Tambahan kamera ultra wide angle dan sensor depth focus menambah kualitas jepretan fotonya. Kapasitas baterai besar 5000 mAh, membuatnya bisa bertahan lebih lama. Yang menarik, Galaxy M30 juga dibekali panel layar Super AMOLED Full HD+ yang jelas lebih baik dibanding PLS TFT Galaxy M20.

Daftar Hp Samsung Terbaru Harga 4 – 5 Jutaan

Hp Samsung baru di harga 4 jutaan hingga 5 jutaan ada banyak. Yang terbaru ada 2 hp Samsung terbaru yang bisa kamu beli di pasaran. Spesifikasinya cukup memuaskan dan bisa bersaing dengan kompetitornya. Kualitas kamera hp harga segini juga sudah tidak perlu diragukan lagi.

1. Samsung Galaxy A50s

Harga Terbaru: Rp 4.1 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A50s

  • Processor : Exynos 9610 Octa Core up to 2.3 GHz
  • RAM : 4GB
  • Memori Internal : 64 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 32MP F2.0
  • Kamera Belakang : 48MP F2.0 + 8MP F2.2 + 5MP F2.2
  • Layar : Super AMOLED, 6.4 inci Full HD+ 2340 x 1080 piksel
  • Baterai : 4000 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a50s

Samsung Galaxy A50s adalah penerus dari A50. Dibanding seri sebelumnya, Samsung A50s punya kamera utama 48MP dengan Super-Steady dan kamera Ultra Wide 123 derajat. Selain itu, hp Samsung baru ini juga punya fitur NFC untuk transaksi non tunai dan isi ulang uang elektrik (e-money). Baterai besar dan performa kencang jadi alasan lain untuk membelinya.

2. Samsung Galaxy A70

Harga Terbaru: Rp 5.5 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A70

  • Processor : Snapdragon 675 Octa Core up to 2.0 GHz
  • RAM : 6GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD hingga 512 GB
  • Kamera Depan : 32MP F2.0
  • Kamera Belakang : 32MP F1.7 + 8MP F2.2 + 5MP F2.2
  • Layar : Super AMOLED, 6.7 inci Full HD+ 2340 x 1080 piksel
  • Baterai : 4500 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a70

Hp Samsung keluaran terbaru ini punya spesifikasi kelas gaming. Dengan Snapdragon 675, kamu bisa main game PUBG atau Mobile Legends dengan mulus. Di samping itu, ada RAM besar dan memori internal super lega. Selain itu, spesifikasi kameranya tinggi berkat kamera depan 32MP dan 3 kamera belakang dengan fitur lengkap dan resolusi tinggi. Baterai besar juga jadi senjata andalan hp Samsung baru tahun 2021 ini.

Daftar Hp Samsung Terbaru Kelas Flagship

Samsung adalah salah satu merk hp terbaik di dunia. Hp Samsung keluaran terbaru dengan rentang harga di atas 5 juta hingga 10 jutaan ke atas ada banyak. Semua hp Samsung terbaru ini punya spesifikasi paling tinggi dibanding seri lainnya. Segmen yang diincar pun berbeda, yaitu konsumen menengah ke atas, bisnis, hingga profesional.

1. Samsung Galaxy A80

Harga Terbaru: Rp 9.5 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy A80

  • Processor : Snapdragon 730 Octa Core up to 2.2 GHz
  • RAM : 8GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • Memori Eksternal :
  • Kamera Depan : Rotating Camera
  • Kamera Belakang : 48MP F2.0 + 8MP F2.2 + HQVGA F1.2
  • Layar : Super AMOLED, 6.7 inci Full HD+ 2400 x 1080 piksel
  • Baterai : 3700 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy a80

Hp Samsung keluaran terbaru ini cukup unik. Layar hp tidak punya poni karena kamera depan menggunakan sistem kamera rotating. Kamera belakang akan terangkat dan berputar ke depan. Dengan begini, kamu bisa foto selfie dengan kualitas kamera belakang yang lebih bagus.

2. Samsung Galaxy S10e

Harga Terbaru: Rp 10.5 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy S10e

  • Processor : Exynos 9820 Octa Core up to 2.7 GHz
  • RAM : 6GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD up to 512 GB
  • Kamera Depan : 10MP F1.9
  • Kamera Belakang : 12MP F1.5-F2.4 + 16MP F2.2
  • Layar : Dynamic AMOLED, 5.8 inci Full HD+ 2280 x 1080 piksel
  • Baterai : 3100 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy s10e

Samsung Galaxy S10e adalah hp Samsung keluaran terbaru paling murah dibanding seri S10 lainnya. Hp ini hanya dibekali 2 kamera belakang dan ukuran layar lebih kecil. Meski begitu, performanya tetap tangguh berkat processor Exynos 9820 yang juga digunakan di Samsung S10 dan S10+.

3. Samsung Galaxy S10

Harga Terbaru: Rp 13 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy S10

  • Processor : Exynos 9820 Octa Core up to 2.7 GHz
  • RAM : 8GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD up to 512 GB
  • Kamera Depan : 10MP F1.9
  • Kamera Belakang : 12MP F1.5-F2.4 + 16MP F2.2 + 12MP F2.4
  • Layar : Dynamic AMOLED, 6.1 inci Quad HD+ 3040 x 1440 piksel
  • Baterai : 3400 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy s10

Hp Samsung keluaran terbaru berikutnya adalah Samsung Galaxy S10. Hp Samsung terbaru ini punya ukuran layar lebih luas dibanding S10e. Di layarnya terdapat satu buah kamera yang diletakan di dalam area layar. Sementara itu, di belakang terdapat 3 buah kamera yang terdiri dari kamera utama, kamera ultra wide angle, dan kamera tele.

4. Samsung Galaxy S10+

Harga Terbaru: Rp 14 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy S10+

  • Processor : Exynos 9820 Octa Core up to 2.7 GHz
  • RAM : 8GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD up to 512 GB
  • Kamera Depan : 10MP F1.9 + 8MP F2.2
  • Kamera Belakang : 12MP F1.5-F2.4 + 16MP F2.2 + 12MP F2.4
  • Layar : Dynamic AMOLED, 6.4 inci Quad HD+ 3040 x 1440 piksel
  • Baterai : 4100 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy s10+

Samsung Galaxy S10+ punya spesifikasi lebih tinggi dibanding seri S10 lainnya. Ukuran layarnya lebih luas dan di depan terdapat dua buah kamera. Jumlah kamera depan lebih banyak membuat foto selfie lebih bagus. Hp terbaru Samsung di tahun 2021 ini juga punya kapasitas baterai lebih besar.

5. Samsung Galaxy Note 10

Harga Terbaru: Rp 14 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy Note 10

  • Processor : Exynos 9825 Octa Core up to 2.7 GHz
  • RAM : 8GB
  • Memori Internal : 256 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD up to 512 GB
  • Kamera Depan : 10MP F2.2
  • Kamera Belakang : 12MP F1.5-F2.4 + 16MP F2.2 + 12MP F2.1
  • Layar : Dynamic AMOLED, 6.3 inci Full HD+ 2280 x 1080 piksel
  • Baterai : 3500 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy note 10

Hp keluaran Samsung terbaru berikutnya adalah Galaxy Note 10. Hp yang selalu dibekali stylus ini punya desain baru yang diambil dari konsep desain Galaxy S10. Bedanya letak kamera depan ada di tengah layar, bukan di pinggir layar. Performa juga ditingkatkan berkat Exynos 9825 yang punya GPU lebih kencang dibanding Exynos 9820.

6. Samsung Galaxy Note 10+

Harga Terbaru: Rp 16.5 jutaan

Spesifikasi Samsung Galaxy Note 10+

  • Processor : Exynos 9825 Octa Core up to 2.7 GHz
  • RAM : 12GB
  • Memori Internal : 512 GB
  • Memori Eksternal : MicroSD up to 512 GB
  • Kamera Depan : 10MP F2.2
  • Kamera Belakang : 12MP F1.5-F2.4 + 16MP F2.2 + 12MP F2.1 + VGA F1.4
  • Layar : Dynamic AMOLED, 6.8 inci Quad HD+ 3040 x 1440 piksel
  • Baterai : 4300 mAh
  • Port Charging : USB Type C.

hp samsung keluaran terbaru galaxy note 10+

Samsung Galaxy Note 10+ ibarat komputer berjalan. Hp Samsung terbaru ini punya processor kencang, kapasitas RAM besar, dan memori internal super lega. Kemampuan kameranya juga ditingkatkan berkat tambahan kamera VGA F1.4 yang berfungsi sebagai DepthVision Camera untuk mengukur objek melalui fitur AR Intelligence. Hp Samsung keluaran terbaru ini punya spesifikasi paling canggih dibanding hp Samsung terbaru lainnya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *